Minggu, 13 September 2009

Menaklukkan Hati







Hati adalah unsur yg vital dalam diri dan kehidupan manusia, selain organ vital laennya.
Hati yang digambarkan dengan bentuk Love, mempunyai makna “penuh cinta” memberikan pesan pula bahwa apa pun dan siapa pun harus menangani dan menjaganya dengan penuh cinta.

“Setiap sesuatu mempunyai hati dan Hati-nya al-Qur’an adalah Yasin” begitu kurang lebih ungkapan ter-masyhur dari sebuah hadist Rosulullah Saw. Hal ini memberikan kita penjelasan bahwa setiap sesuatu harus dihargai, karena hati memang suatu yang sensitif dan harus ditangani dengan hati-hati.

Sulitnya menjaga hati memang di-akui setiap orang, setiap orang membawa kultur dari masa-lalu-nya, dari keluarga, lingkungan sekitar, dan orang sekitar yang menciptakan kebiasaan seseorang dan membentuknya.

Dan mungkin perjuangan yg terberat adalah tatkala kultur yg kita miliki mempunyai sikap dan sifat jauh berbeda dengan teman-teman yg kita temui. Hal inilah …yang menjadi fokus kita kali ini, bagaimana mengolah hati. menempatkan dan mengolahnya lebih baik.

Lalu Hati yg seperti apakah yg lebih Baik ??

Tidak ada komentar:

BELAJAR DARI BILL GATE .... dan Gurunya KHAN ...., TEnTang KESUNGGUHAN dan KETuLuSAN